Soal Ujian Matematika IPS Kelas 12
Tahun 2018Soal Pilihan Ganda
15. Seorang ayah menabung uangnya di rumah. Setiap bulan besar tabungan bertambah setrik tetap dimulai dari bulan pertama Rp 50.000,- , bulan kedua Rp 55.000,- , bulan ketiga Rp 60.000,- , dan seterusnya. Jumlah tabungan ayah selama 10 bulan yaitu ...
A. Rp 500.000,-
B. Rp 550.000,-
C. Rp 600.000,-
D. Rp 700.000,-
E. Rp 725.000,-
Jawaban : E
Deret matematika
bilangan pertama = a = Rp 50.000,-
selisih per bulan = b = Rp 5.000,-
Yang ditanya Jumlah sampai suku ke 10.
Sn =1/2n . (2a + (n-1) . b)
U10 = 1/2 . 10 . ( 2 . Rp 50.000,- + (10-1) . Rp 5.000,-)
U10 = 5 . ( Rp 100.000,- + 9 . Rp 5.000,-)
U10 = 5 . ( Rp 100.000,- + Rp 45.000,-)
U10 = 5 . ( Rp 145.000,- )
U10 = Rp 725.000,-
Deret matematika
bilangan pertama = a = Rp 50.000,-
selisih per bulan = b = Rp 5.000,-
Yang ditanya Jumlah sampai suku ke 10.
Sn =1/2n . (2a + (n-1) . b)
U10 = 1/2 . 10 . ( 2 . Rp 50.000,- + (10-1) . Rp 5.000,-)
U10 = 5 . ( Rp 100.000,- + 9 . Rp 5.000,-)
U10 = 5 . ( Rp 100.000,- + Rp 45.000,-)
U10 = 5 . ( Rp 145.000,- )
U10 = Rp 725.000,-
0 Response to "Soal Ujian Matematika Ips Kelas 12 No 15"